Logo RTC
Logo AMSI
Logo HUT RTC Ke 22
 
 
 
Pria Asal Sumut Dibekuk Polisi Kubu Usai Gelapkan Motor Honda Verza

Riauterkini-KUBU- Seorang pria bernama ES (54), warga Dusun IV Limau Manis, Kecamatan Tanjung Morawa, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara, berhasil diamankan Tim Unit Reskrim Polsek Kubu atas dugaan tindak pidana penggelapan satu unit sepeda motor Honda Verza milik Imam Safi'i (44), warga Paluh Laut, Kecamatan Kubu, Kabupaten Rokan Hilir, Riau, pada Senin (13/1/2025).

Kapolres Rokan Hilir, AKBP Isa Imam Syahrony, S.I.K., M.H., melalui IPTU Firman Kodam Sidabutar, S.H., M.H., Saat di konfirmasi Riauterkini.com menerangkan kronologi kejadian bermula pada Senin (13/1/2025) sekitar pukul 15.30 WIB di kediaman korban, Jalan Paluh Laut, RT 002/RW 003, Kepenghuluan Teluk Piyai, Kecamatan Kubu. Pelaku ES, meminjam sepeda motor Honda Verza dengan nomor polisi BM 3863 PE dari korban dengan alasan hendak membeli pulsa di Simpang Saroh, sekitar 500 meter dari rumah korban.

Namun, setelah 30 menit berlalu, pelaku tidak kembali. Korban mencoba menghubungi pelaku melalui telepon sebanyak 20 kali, tetapi nomor pelaku tidak aktif. Sekitar pukul 18.00 WIB, korban memberitahu adiknya, Eko Saputra, untuk mencari keberadaan motor tersebut. Akibat kejadian ini, korban mengalami kerugian sebesar Rp17 juta dan melapor ke Polsek Kubu untuk penanganan lebih lanjut.

Setelah menerima laporan, Ps. Kapolsek Kubu memerintahkan Ps. Kanit Reskrim untuk melakukan penyelidikan. Pada pukul 18.30 WIB, polisi mendapat informasi dari warga Jalan Kelompok Tani, Kecamatan Bangko Pusako, yang telah mengamankan pelaku bersama barang bukti sepeda motor Honda Verza milik korban.

Pelaku, yang merupakan warga Sumatera Utara, langsung diserahkan oleh warga ke Polsek Kubu. Saat ini, pelaku beserta barang bukti telah diamankan untuk proses hukum lebih lanjut. Pungkas Iptu Firman Kodam SH. MH.***(bud)

 
BERITA SEBELUMNYA :
Advertorial
Senin, 10 Nopember 2025

Diwakili Staf Ahli SDM, Bupati Inhil Hadiri Haul Tiga Syekh

Bupati Inhil Diwakili Staf Ahli SDM Hadiri Haul Syekh Abdul Qodir Al-jailani, Syekh Nawawi Berjan dan Syekh Muhammad Ali Bin Syekh Abdul Wahab.

Galeri
Jumat, 24 Oktober 2025

Wisuda Sarjana dan D3 ke-29, Lulusan Umri Harus Jadi Cahaya Penerang dari Kebodohan

Wisuda Sarjana dan D3 ke-29, Lulusan Umri Harus Jadi Cahaya Penerang dari Kebodohan.

Advertorial
Senin, 10 Nopember 2025

Wabup Yuliantini Apresiasi Kiprah PMI, Ketua PMI Inhil Dorong Aktifkan PMR dan KSR

Wabup Yuliantini Apresiasi Kiprah PMI, Ketua PMI Inhil Dorong Aktifkan PMR dan KSR.

Advertorial
Rabu, 05 Nopember 2025

Hari Santri Nasional 2025, Bupati Inhil Tanamkan Semangat Perjuangan yang Diwarisi Para Ulama

Hari Santri Nasional 2025, Bupati Inhil Tanamkan Semangat Perjuangan yang Diwarisi Para Ulama

Galeri
Selasa, 14 Oktober 2025

Galeri,
Ketua DPRD Rohul Hj Sumiartini Pimpin Rapat Istimewa Paripurna HUT ke-26 Rohul

Ketua DPRD Rohul Hj Sumiartini Pimpin Rapat Istimewa Paripurna HUT ke-26 Rohul. Berikut galeri fotonya.

Advertorial
Rabu, 05 Nopember 2025

Asisten I Setda Inhil Hadiri Apel Kesiapan Tanggap Darurat Bencana di Polres Inhil

Asisten I Setda Inhil Hadiri Apel Kesiapan Tanggap Darurat Bencana di Polres Inhil

Berita Lainnya

Rabu, 12 Nopember 2025

Petani Sawit Anggap PalmCo sebagai “Pahlawan Baru” Ekonomi Rakyat


Rabu, 12 Nopember 2025

Pertamina Patra Niaga Sumbagut Gandeng Universitas Riau dan Dinas Lingkungan Hidup Kontribusi Dalam Reforestasi Hutan


Rabu, 12 Nopember 2025

6 Pelaku Curanmor dan Penadah Diringkus Polresta Pekanbaru


Selasa, 11 Nopember 2025

Gubri Abdul Wahid Bantah Peras Pejabat Dinas PUPR Riau


Selasa, 11 Nopember 2025

Rayakan HUT, DPD Nasdem Pekanbaru Berbagi Sembako Untuk Warga


Selasa, 11 Nopember 2025

MUI Riau dan Kodam XIX/TT Bersinergi Tangkal Radikalisme dan Hoaks


Selasa, 11 Nopember 2025

Aliansi KAMI Gelar Aksi di DPRD Inhil, Pertanyakan Kejanggalan OTT Gubri Abdul Wahid


Selasa, 11 Nopember 2025

Polsek Tanah Putih Gencarkan Imbauan Larangan Pembakaran Lahan


Selasa, 11 Nopember 2025

Polisi Tangkap Tiga Pelaku Curanmor di Pangkalan Kerinci


Selasa, 11 Nopember 2025

Inflasi Riau Capai 3,85 Persen, Cabai Merah dan Emas Perhiasan Jadi Penyumbang Tertinggi


Selasa, 11 Nopember 2025

Bengkel Motor di Kerumutan Pelalawan Terbakar, Kerugian Ditaksir Capai Rp300 Juta


Selasa, 11 Nopember 2025

Pemangkasan Dana Transfer Pusat, Bupati Pelalawan Pastikan Program Prioritas Tetap Jalan


Selasa, 11 Nopember 2025

Aset Senilai Rp15,26 Miliar Disita Polda Riau Usai Bongkar Jaringan Narkoba


Selasa, 11 Nopember 2025

Sambangi Pedagang, Polisi Ukui Ajak Warga Waspada Aksi Pencurian


Selasa, 11 Nopember 2025

KPK Kembali Geledah Kantor Dinas PUPR-PKPP Riau


Selasa, 11 Nopember 2025

BRI Tegaskan Komitmen Tata Kelola dan Kepatuhan dalam Penanganan Kasus Kredit


Selasa, 11 Nopember 2025

HUT Partai Nasdem, Pengurus DPW Berbagi Sembako dengan Warga


Selasa, 11 Nopember 2025

Lokasi Sulit Dijangkau, Belasan Hektar Hutan Bukit Karak, Kampar Kiri Terbakar


Selasa, 11 Nopember 2025

Mempermudah Administrasi Pemilik Kapal, KSOP Tembilahan Telah Mulai Melakukan Pengukuran E-Pas Kecil Gratis


Selasa, 11 Nopember 2025

DPD NasDem Siak Gelar Syukuran HUT ke-14, Ingin Lebih Dekat ke Masyarakat