Logo RTC
Logo AMSI
Logo HUT RTC Ke 22
 
 
 
'Siak Melesat', Program Kesehatan Alfedri Beri Pelayanan Maksimal untuk Masyarakat

Riauterkini-SIAK - Program Siak Melayani Masyarakat (Siak Melesat) mendapat apresiasi warga Kecamatan Kandis, antusias warga bertambah ketika Bupati Alfedri bersama para Dokter hadir menyapa warga.

Tampak masyarakat memadati loket pendaftaran pelayanan kesehatan. Program Siak Melesat ini mulai di lirik oleh masyarakat untuk mendapatkan pelayanan, seperti melakukan cek up kesehatan, berobat serta konsultasi.

"Hari ini, kami memberikan pelayanan masyarakat Kandis dengan sepenuh hati. Silahkan bapak atau ibu manfaatkan fasilitas ini," kata Bupati Alfedri di Kandis, Sabtu (14/9/2024).

Alfedri di Kecamatan Kandis membawa 14 dokter spesialis andalan ahli di bidangnya, bertempat di halaman kantor Unit Pelayanan Terpadu Disdukcapil atau kantor camat Kandis lama.

Alfedri mengatakan program pembangunan sudah tersusun, "Komitmen kami setulus hati bekerja untuk negeri dengan harapan berikan Pelayanan untuk meningkatkan kesejahteraan dan dapat menaikan indek kesehatan masyarakat dan menghasilkan generasi sehat berpendidikan dan berkelanjutan di masa mendatang menuju Generasi Emas 2045,” ujarnya.

"Alhamdulillah, tentu kami Pemerintah Daerah Kabupaten Siak dan seluruh masyarakat dapat merasakan pertumbuhan pembangunan di setiap sektor yang kami masih setia dan amanah menjalankannya," kata dia.

Ia menyampaikan rasa syukur dan ucapkan terimakasih kepada masyarakat berikan kepercayaan dan yakin bahwa program-program pembangunan ini tercipta sesuai kebutuhan dan permintaan masyarakat, dengan harapan Siak Melesat menjadikan Siak Sehat ini akan terus berlanjut kedepannya.

Ada 9 Layanan untuk melayani pengobatan dan pemeriksaan kesehatan masyarakat yang di antaranya.

1. Pengobatan Dokter Spesialis, Penyakit Dalam, Kandungan, Anak, Bedah, Saraf, Jiwa, Paru, Rehabilitasi Medis, Patologi Klinik.
2. Pelayanan Penyakit Tidak Menular (PTM).
3. Pelayanan Skrining TB.
4. Penyuluhan Kesehatan Remaja.
5. Pelayanan Imunisasi.
6. Pendaftaran BPJS UHC (BPJS Gratis Pemerintah Kabupaten Siak).
7. Pemeriksaan Triple Eliminasi Ibu Hamil.
8. Pelayanan KB Implan dan Suntik.
9. Pemeriksaan USG Ibu Hamil.***(Adji)

 
BERITA SEBELUMNYA :
Advertorial
Senin, 12 Januari 2026

Demi Kemajuan Pendidikan Vokasi di Riau, Tim Capella Honda Tempuh Lokasi Pelosok dan Terluar

Tim Capella Honda tempuh lokasi pelosok dan terluar. Kerja nyata majukan pendidikan vokasi di Riau.

Galeri
Jumat, 28 Nopember 2025

Bupati Inhil Buka Secara Resmi Giat Publikasi Stunting Dan Advokasi Lintas Sektor

Bupati Inhil Buka Secara Resmi Giat Publikasi Stunting Dan Advokasi Lintas Sektor

Advertorial
Sabtu, 10 Januari 2026

Awali 2026, Capella Honda Hadirkan Program TRENDI dengan Beragam Keuntungan Menarik

Ayo dapatkan banyak keuntungan menarik dari Program TRENDI. Sambutan manis untuk tahun 2026 dari Capella Honda.

Advertorial
Rabu, 31 Desember 2025

PHR Dorong Kemandirian Ekonomi Kelompok Disabilitas Lewat Pelatihan Laundry Sepatu

PHR Dorong Kemandirian Ekonomi Kelompok Disabilitas Lewat Pelatihan Laundry Sepatu.

Galeri
Kamis, 27 Nopember 2025

Galeri, Pelantikan Pengurus LAMR 2025–2030, Bupati Inhil Terima Gelar Adat Datuk Seri Setia Amanah

Galeri, Pelantikan Pengurus LAMR 2025–2030, Bupati Inhil Terima Gelar Adat Datuk Seri Setia Amanah

Advertorial
Senin, 29 Desember 2025

Cetak Teknisi AC Terampil, PHR Wujudkan SDM Siak Berdaya Saing

PHR Cetak Teknisi AC Terampil, Wujudkan SDM Siak Berdaya Saing

Berita Lainnya

Kamis, 15 Januari 2026

Hampir Dua Bulan Tiada Kejelasan, Orang Tua Korban Bullying Kembali Datangi Polresta Pekanbaru


Kamis, 15 Januari 2026

BUMD Riau Pangan Bertuah Datangkan Cabai dan Bawang dari Jawa


Kamis, 15 Januari 2026

Danau Kemiri Pagardewa Jadi Motor Ekonomi Baru, Program CSR PGN Dongkrak Pendapatan Petani Karet Hingga 33 Persen


Kamis, 15 Januari 2026

Polisi Tangkap Pengedar Sabu di Perkebunan Sawit Ukui, Amankan 26 Paket


Kamis, 15 Januari 2026

Ribuan Petani Rokan Hulu Tumbuh dan Berkembang bersama PTPN IV Regional III


Kamis, 15 Januari 2026

Jabat Kapolres Inhu, AKBP Eka Ariandy Putra Ingatkan Jaga Bumi dan Alam


Kamis, 15 Januari 2026

Cegah C3, Polsek Tanah Putih Laksanakan Patroli Rutin di Wilayah Perbankan


Kamis, 15 Januari 2026

SKK Migas Sumbagut Sambut AMSI Riau, Dorong Literasi Publik Sektor Migas


Kamis, 15 Januari 2026

Mafia Pupuk Subsidi di Pelalawan, Tersangka Bertambah


Rabu, 14 Januari 2026

Pemkab Kuansing Dorong One Village One Commodity Sektor Pertanian


Rabu, 14 Januari 2026

Luka Gigitan di Kedua Paha, Bocah di Kuansing Diterkam Buaya Saat Mandi di Sungai Kuantan


Rabu, 14 Januari 2026

Wawako Pekanbaru Tinjau Drainase dan Jalan Rusak di Manyar Sakti, Tindak Lanjut Aduan Warga


Rabu, 14 Januari 2026

Koperasi Komerta Terbaik Berkat Kepercayaan Anggota


Rabu, 14 Januari 2026

Wako Agung Luncurkan Aplikasi Sip Aman, Urus Izin Bangunan Kini Lebih Cepat


Rabu, 14 Januari 2026

Dilantik Kapolda Irjen Herry Heryawan, Ini Daftar Pejabat Baru Polda Riau


Rabu, 14 Januari 2026

Cegah Aksi Premanisme, Polisi Datangi Pelaku Usaha di Kecamatan Ukui


Rabu, 14 Januari 2026

Jadi Pembeli Pertama, Bupati Siak Afni Resmikan SPBU Koperasi di Koto Gasib


Rabu, 14 Januari 2026

Brigjen Hengki Haryadi Resmi Jabat Wakapolda Riau


Rabu, 14 Januari 2026

Bekas Tambang Disulap Jadi Lahan Pertanian Produktif, Bupati Kuansing Dorong Progran IP 200


Rabu, 14 Januari 2026

821 Guru Daftar Calon Kepala SMA/SMK Negeri di Riau, 69 Jabatan Segera Diisi Definitif